NIGA gelar Sumpah/Janji Apoteker Angkatan II, Rektor Uniga tekankan Integritas dan Jaga nama Baik almamater
Garut – Sebanyak 34 orang lulusan Program Studi (Prodi) Profesi Apoteker Fakultas Matematika dan Ilmu Pengatahuan Alam (FMIPA) angkatan II Universitas Garut (Uniga), diambil Sumpah dan Janji Apoteker yang dilaksanakan di Hotel Harmoni Jl. Cipanas Baru Garut, Selasa (24/11/2020). Dalam kesempatan tersebut turut hadir Ketua Ikatan Apoteker Indonesia Drs. Nurul Falah Eddy Pariang, Apt. Ketua […]
Continue Reading